Wednesday, November 17, 2021

PENGARUH GOLBALISASI TERHADAP PEREKONOMIAN INDONESIA

Terdapat 5 renstra 2020-2024 yang dicanangkan oleh kementrian BUMN

1.    Nilai ekonomi dan sosial untuk Indonesia

2.    Inovasi model bisnis

Karena pandemic covid 19 maka diperlukan inovasi dan kreativitas dalam model bisnis yang ada

3.    Kepemimpinan teknologi

4.    Peningkatan investasi

Peningkatan investasi yang dicanangkan pemerintah, harus menarik sehingga negara kita bisa menjadi pilihan negara lain untuk berinvestasi

5.    Pengembangan talenta

 

Ada 3 aspek penting dalam maturitas pengelolaan suatu negara

1.    Process

a.    Metode korporasi

b.    Form, template, checklist

c.    Proses Quality dan audit

d.    Continuous improvement

2.    People (SDM)

a.    Standarisasi kompetensi; sertifikasi keahlian

b.    Pengembangan kompetensi dan training

c.    Seritifkasi

d.    Assignment dan jenjang karir

e.    System rewards dan punishment

3.    Technology

a.    Software

b.    Communication tools

c.    Knowledge dan document

d.    management

 

Jika process dan peoplenya OK, sementara technology tidak OK, maka yang terjadi adalah perusahaan berjalan kurang efisien, pengawasan yang lemah dan masalah tidak dapat dengan cepat terimplementasi

Jika people dan technologinya OK namun process tidak OK, maka ada potensi ketidak efektifan dari setiap proses kegiatan

Jika technology dan process OK namun people tidak OK, maka kepatuhan implementasi proses bisnis yang tidak berjalan secara efektif

 

Tacit knowledge adalah ilmu atau keahlian yang dibawa secara personal, bervariasi tergantung dari banyak variable.

Explicit knowledge adalah ilmu atau keahlian yang terstandarisasi atau tertulis, sehingga menghasilkan hasil yang sama

 

 

No comments:

Post a Comment